Untuk lombanya sendiri akan ada kategori juaranya, yakni Kategori I untuk Juara 1, 2 dan 3 ( Kelas 1 & 2 ), Kategori 2 untuk Juara 1, 2 dan 3 ( Kelas 3 & 4 ), Kategori 3 untuk Juara 1, 2 dan 3 ( Kelas 5 & 6 ). Bagi pemenang akan di beri apresiasi piala dan piagam dan merchandise dari Butterfly.
Para siswa dan siswi sangat bersemangat untuk mengikuti kegiatan lomba mewarnai ini, semoga dengan adanya kegiatan ini para orang tua dapat mengetahui sampai sejauh mana minat dan bakat serta kreativitas anak - anaknya, sehingga dapat dikembangkan dikemudian hari. (Rio)
0 Comments